Jetour Jadi Merek Otomotif China dengan Pertumbuhan Tercepat
Jetour Auto, merek mobil asal China, meluncurkan model SUV lite off-road barunya, yakni T1, pada sebuah acara peluncuran di dekat Piramida Giza yang ikonis di Mesir pada Selasa (20/5) malam waktu setempat, sebagai bagian dari strategi ekspansi internasional perusahaan itu.
Digelar dengan mengusung tema "Saatnya Bangkit" (Time to Awaken), acara ini dihadiri sekitar 1.000 tamu, termasuk diler mobil, pakar industri, dan perwakilan media.
"Dalam perkembangan global kami, Jetour menerima banyak cerita perjalanan dari pengguna di seluruh dunia. Kami berkomitmen mengembangkan produk kelas dunia dengan teknologi kelas dunia untuk melayani pelanggan kami," kata Dai Lihong, presiden Jetour Auto.
Dikutip dari Xinhua, Jetour muncul sebagai salah satu merek dengan pertumbuhan tercepat di sektor mobil dalam beberapa tahun terakhir.
Perusahaan itu telah mencatat penjualan kumulatif global melampaui 1,7 juta unit sejak diluncurkan enam tahun lalu.
Pada 2024 saja, penjualan tahunan menembus 560.000 unit, yang mewakili peningkatan lebih dari 80 persen secara tahunan (year on year/yoy), menurut Dai.
Sebagai bagian dari peluncuran ini, Jetour menandatangani perjanjian dengan KASRAWY Group Mesir untuk memasok kit knock-down (KD) bagi model T1 dan T2. Kit ini akan dirakit di pabrik-pabrik lokal di Mesir, dengan tujuan meningkatkan produksi lokal dan menciptakan lebih banyak lapangan kerja.
(责任编辑:百科)
- QuickQ直接下载安装
- Pelaku Begal di Tanjung Duren Ternyata Belasan Kali Beraksi di Jakarta Barat
- Selain Penyekapan, BP2MI Sebut Ratusan Pekerja Migran Indonesia di Kamboja Dapat Intimidasi
- Kenang Eks Wamen PU Hermanto Dardak, Ayah Wagub Jatim Emil Dardak, Ketum PII: Saya Sangat Kehilangan
- Rekonstruksi Kematian Anak Tamara Tyasmara Bakal Digelar di TKP
- Di KPK, Anies Baswedan Pamer Keberhasilan Tangani Pandemi di DKI Jakarta
- Pelaku Begal di Tanjung Duren Ternyata Belasan Kali Beraksi di Jakarta Barat
- Ditembak Orang Suruhan Suami, Begini Kondisi Terkini Istri Kopda M
- Serius Akan Basmi Premanisme Berkedok Ormas, Terminal Sampai Parkir Liar Akan Diawasi
- Angka Putus Sekolah Siswa SD di Jakarta Tertinggi di Indonesia, PSI: Bikin Sesak Dada
- Viral Roy Suryo Ikut Touring Meski Berstatus Tersangka, Ini Tanggapan Polisi
- Selain di TKP Tewasnya Brigadir J, Polisi Juga Selidiki Rumah Singgah Ferdy Sambo di Magelang
- QuickQver登录失败解决方法分析
- Interpelasi terhadap Anies Berbuntut Panjang, Nama Harun Masiku dan Juliari Diseret
- quickq官方网站下载
- Sopir Truk Tangki Kabur Usai Lindas Penumpang Motor di Pulogadung
- Viral Pria Diduga Rekam Celana Dalam Wanita di Mal Jakbar, Polisi Turun Tangan
- Momen Wagub DKI Telepon Lurah Minta PPSU yang Aniaya Pacar Dipecat, Ini Isi Percakapannya
- Asyik! Jalur Tol Jakarta
- ECB: Trump Sulit Ditebak, Perang Tarif Ancam Stabilitas Sistem Keuangan Global